Minggu lalu aku selesai membuat autoresponder dari PHP. Script yang aku buat tidak sepenuhnya merupakan hasil pemikiran sendiri. Tapi penggabungan dari beberapa sumber dan aku sesuaikan dengan kebutuhanku.
Intermezzo: autoresponder sering digunakan oleh pemilik website atau blog untuk mendapatkan data dari pengujung. Sebagai imbalan biasanya pemilik website memberikan barang digital gratis. Bisa berbentuk ebook atau software.
Algoritma programmingnya sederhana saja:
Berikut ini listing script autoresponder dengan scripting PHP:
<?php
$kepada = "email@klien.ku";
$subjek = "Subjek email";
$message="
<html>
<head><title>Subjek Email</title></head>
<body>ISI email disini
</body>
</html>";
if(isset($_POST['submit'])){ //jika tombol submit ditekan
$headers = "MIME-Version: 1.0" . "\r\n";
$headers .= "Content-type:text/html;charset=iso-8859-1" . "\r\n";
$headers .= 'From: aku@domain.ku' . "\r\n";
mail($kepada,$subjek,$message,$headers); ?>
<script type="text/javascript">
window.location = "http://domain.ku/thankyou.html"
</script>
<?php } //fungsi javascript untuk redirect halaman jika proses pengiriman email berhasil
?>
Semoga bermanfaat.
NB: script diatas akan bekerja jika memang setting SMTP di php.ini hosting tidak menerapkan sistem autentifikasi SMTP.
Intermezzo: autoresponder sering digunakan oleh pemilik website atau blog untuk mendapatkan data dari pengujung. Sebagai imbalan biasanya pemilik website memberikan barang digital gratis. Bisa berbentuk ebook atau software.
Algoritma programmingnya sederhana saja:
- Pengunjung mengisi form pendaftaran. Form ini minimal terdiri dari field nama pengunjung, alamat email pengunjung (nantinya digunakan untuk mengirimkan link download)
- Form memproses isian dari pengunjung dan mengirimkan balasan berisi link download melalui alamat email pengunjung.
Berikut ini listing script autoresponder dengan scripting PHP:
<?php
$kepada = "email@klien.ku";
$subjek = "Subjek email";
$message="
<html>
<head><title>Subjek Email</title></head>
<body>ISI email disini
</body>
</html>";
if(isset($_POST['submit'])){ //jika tombol submit ditekan
$headers = "MIME-Version: 1.0" . "\r\n";
$headers .= "Content-type:text/html;charset=iso-8859-1" . "\r\n";
$headers .= 'From: aku@domain.ku' . "\r\n";
mail($kepada,$subjek,$message,$headers); ?>
<script type="text/javascript">
window.location = "http://domain.ku/thankyou.html"
</script>
<?php } //fungsi javascript untuk redirect halaman jika proses pengiriman email berhasil
?>
Semoga bermanfaat.
NB: script diatas akan bekerja jika memang setting SMTP di php.ini hosting tidak menerapkan sistem autentifikasi SMTP.
Mas Hery, script di atas form untuk balasan kepada klien ya? sory belum paham, hehe.
BalasHapusterus autorespoder yang Mas Hery pakai yang feedburner itu yah? dari google kan? gimana settingnya Mas? aku nggak berhasil.... trims jawabannya.
Mas Yons, script diatas benar untuk otomatisasi reply email untuk klien. Contoh dari hasil yang saya buat bisa dilihat di http://bit.ly/azhtZ5
BalasHapusDi blog ini saya menggunakan autoresponder bawaan feedburner, dari google. Saya bingung pertanyaan mas yons tentang setting. Setting seperti apa yang mas fadly maksudkan? sekedar info silahkan kunjungi http://bit.ly/aaSFe6 untuk serba-serbi feedburner
oke Mas sgera meluncur ke sana...
BalasHapustrims...
saya masih belum mengerti bahasa program..btw makasih sharingnya
BalasHapuswoalah... aku mulai uring-uringan nih kalau baca code-code gini.
BalasHapusmaaf yah mas hery hanya bisa baca.. :D
Hehehe, kebetulan background saya selalu berhubungan dengan hal-hal teknis. Juga sekarang kerja sebagai webdeveloper.
BalasHapusJadi memang segmentasi posting ini lebih untuk ke rekan-rekan yang ingin mengenal hal teknis suatu fungsi di website.
Menarik dan Trims banget atas infonya ini, Bang Herry. But, cara pasang dan dimana meletakkannya saya belum mudeng nih?
BalasHapusKode diatas dipasang pada halaman yang bertugas memproses masukan dari form
BalasHapusUntuk lebih jelas, silahkan buka http://www.w3schools.com/php/php_forms.asp
nggak susah kok mas.
contohnya gimana pak ? kok waktu aku coba link yag diatas itu gak ngaruh apa apa yah
BalasHapusterima kasih buat informasinya ..
BalasHapussangat membantu..
by:
www.hoorasmedia.com